Siklon tropis di Samudra Hindia Barat Daya Banten diperkirakan membentuk low-level jet, yang dapat memicu pertumbuhan awan hujan. Sementara itu, bibit siklon 93S mulai memasuki perairan dan daratan ...
Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sepanjang daerah yang dilewati konvergensi atau konfluensi. Oleh karena itu, pihaknya memprakirakan beberapa kota besar akan ...
BMKG memprediksi curah hujan akan terus menurun secara bertahap. Namun, suhu permukaan air laut yang masih cukup hangat tetap bisa memicu pembentukan awan hujan di beberapa daerah. “Kepada masyarakat ...
Kepala Stasiun Meteorologi BMKG Yogyakarta Warjono menuturkan, pada Jumat 28 Maret 2025 sebagian besar wilayah Yogyakarta diselimuti awan hujan yang memicu hujan intensitas sedang-lebat disertai kilat ...
Pemudik dan wisatawan yang hendak menyambangi Yogyakarta pada masa libur Lebaran ini diimbau waspada dengan cuaca ekstrem selama tiga hari 28 hingga 30 Maret 2025 Berdasarkan citra satelit sebaran ...
Kondisi itu menyebabkan pola konvergensi / daerah pertemuan angin yang menyebabkan perlambatan kecepatan angin dan dapat memicu pertumbuhan awan hujan di wilayah Jawa termasuk DIY. " Pola siklonik ...
Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sepanjang daerah yang dilewati konvergensi atau konfluensi. Oleh karena itu, pihaknya memprakirakan beberapa kota besar akan ...
Konfluensi juga terpantau di Samudra Hindia Selatan Nusa Tenggara Timur hingga Jawa Selatan di mana kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sekitar wilayah sirkulasi ...
Selain itu, lanjut Sinta, terlihat adanya pertumbuhan awan hujan yang cukup intensif sehingga diperkirakan akan terjadi hujan dengan intesitas sedang selama dua hari Lebaran Idul Fitri. Kata dia, ...
Sementara itu, Batam hujan lebat pada pagi hari. BMKG mencatat bahwa kelembapan udara di lapisan atas wilayah Batam, Tanjungpinang, Bintan, Karimun, dan Lingga cukup tinggi. Kondisi ini mendukung ...